Bangkit dan Pantang Loyo, IHSG Cuek Saat Asing Hengkang

Jakarta, CNBC Indonesia – Kabar gembira dari Amerika Serikat (AS) langsung direspons positif oleh pelaku pasar saham Indonesia. Pada perdagangan terakhir pekan ini, Jumat (13/1/2023), Indeks harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,18% di posisi 6.641,83.

Read More

Penguatan ini di tengah aksi investor asing yang masih mencatatkan net sell sebesar Rp 2,41 triliun sepekan terakhir. Jumlah net sell lebih besar dibandingkan pekan sebelumnya yang tercatat Rp 1,7 triliun.


Sumber: www.cnbcindonesia.com

Related posts