Jakarta, CNBC Indonesia – PT Aviasi Pariwisata Indonesia (InJourney) akan fokus memasarkan sejumlah destinasi wisata Indonesia. Khususnya pada 5 destinasi super prioritas yakni Mandalika, Likupang, Toba Labuan Bajo, Joglosemar (Yogyakarta, Solo dan Semarang).
Menurut Donny Oskaria Direktur Utama PT Aviasi Pariwisata Indonesia (InJourney), destinasi tersebut dikembangkan secara masif dengan potensinya masing-masing. Termasuk membuat agenda kegiatan dan membangun fasilitas pendukung.
Selengkapnya saksikan dialog Andi Shalini bersama Donny Oskaria Direktur Utama PT Aviasi Pariwisata Indonesia (InJourney) dalam Program BUMN Performance Report 2023 CNBC Indonesia, Rabu (30/08/2023).
Sumber: www.cnbcindonesia.com