Pak Jokowi, RI Harus Lakukan Ini Untuk Jadi Produsen Baterai

Jakarta, CNBC Indonesia– Founder National Battery Research Institute, Evvy Kartini menyebutkan teknologi menjadi salah satu tantangan RI untuk menjadi produsen baterai lithium pada 2027/2028.

Read More

Evvy juga menilai pentingnya fokus pengembangan industri komponen baterai listrik yang bisa dilaksanakan lewat penguatan kerjasama dengan sektor swasta.

Seperti apa strategi dan tantangan RI menjadi produsen baterai listrik? Selengkapnya simak dialog Andi Shalini dengan Founder National Battery Research Institute, Evvy Kartini dalam Closing Bell, CNBC (Kamis, 06/04/2023)

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini


Sumber: www.cnbcindonesia.com

Related posts